Apakah Test IELTS itu?
IELTS adalah tes kemampuan berbahasa Inggris yang diakui tinggi secara international. Pemilik IELTS adalah IDP IELTS Australia, the British Council dan the University of Cambridge ESOL Examinations.
Materi pada test IELTS
Test yang terdapat dalam IELTS tidak jauh berbeda dengan test kemampuan bahasa inggris lainya, meliputi Listening, Reading, Writing, dan Speaking
Persiapan test IELTS
Preparation sangatlah penting untuk menghadapi test ielts. Dengan persiapan dan latihan di harapkan pada saat test kita sudah terbiasa dengan berbagai jenis soal yang di ujikan, sehingga bisa mencapai score yang tinggi
Fasilitas lengkap dan modern
Salah satu kunci sukses dalam preparation atau persiapan IELTS adalah fasilitas yang cukup lengkap dan modern. Sehingga siswa merasa nyaman dalam belajar
Sukses berawal dari IELTS
IELTS di selenggarakan untuk memenuhi kebutuhan kerja dan pendidikan yang di akui oleh berbagai institusi di seluruh dunia, Dengan IELTS anda bisa memasuki dunia kerja atau Study dengan lebih optimis